Langkah Teman Kamu

Permasalahan lingkungan dan sosial menjadi sesuatu yang sangat penting karena dapat mempengaruhi hidup setiap orang. Elemen masyarakat perlu mengambil peran untuk menciptakan kehidupan yang lebih baik bagi generasi yang akan datang. Langkah Teman Kamu hadir ditengah kehidupan untuk menjadi komunitas yang diharapkan dapat menjadi inisiator dalam menciptakan ruang kolaboratif bagi pemuda yang memiliki komitmen terhadap isu lingkungan dan isu sosial

Activities

Apa Jadinya Dunia Tanpa Hutan?
Mengenal Bahaya Sampah Plastik dan Fakta Negara Penyumbang Sampah Plastik Terbesar
Setelah 20 Tahun, Pemerintah Kembali Buka Izin Ekspor Pasir Laut
Pulau Kecil Kabaena Terancam Hancur Akibat Ambisi Tambang Nikel
Peraturan Menteri LHK Nomor 10 Tahun 2024 Sebagai Perlindungan Hukum Bagi aktivis Lingkungan
Sampah Impor Mikroplastik dari Australia Ancam Kesehatan Bayi di Jawa Timur
PEMERINTAH BUKA IZIN TAMBANG, ORMAS KEAGAMAAN JADI BIMBANG?
Look Up How Toxic Sandwich Generation Is

Social Media

deskripsi gambar deskripsi gambar